Pendidikan: SMP Terpadu Al-Muawanah, Cinangka

Untuk menghasilkan generasi yang bermutu itu dibutuhkan sebuah lembaga pendidikan yang bermutu dan terjangkau. Dalam keterbatasan SMP Terpadu Al Muawanah lahir...

23 November, 2011

Tips Menumbuhkan Minat Baca Anak

Membaca adalah salah satu kebiasaan yang perlu "ditanamkan" pada diri anak-anak. Namun, tidak sedikit orang tua yang mengeluh sulitnya membuat anaknya benar-benar gemar membaca. Kebanyakan anak lebih menikmati sajian televisi daripada membaca buku. Padahal sebagai orang tua tentu kita paham bahwa televisi lebih banyak menyajikan tayangan yang bersifat hiburan semata. Sangat minim tayangan televisi yang menampilkan sisi edukasi.Sejalan dengan pendapat David Shenk, "Buku/ membaca adalah kebalikan...

16 June, 2009

SMP Terpadu Al-Muawanah, Menawarkan Sistem Pendidikan Alternatif

Pendidikan merupakan bagian terpenting dari kehidupan sebuah bangsa. Pendidikan yang baik akan menghasilkan generasi-generasi yang baik pula. Generasi yang bermutu yang siap membela agamanya, bangsanya, dan negaranya.Untuk menghasilkan generasi yang bermutu itu dibutuhkan sebuah lembaga pendidikan yang bermutu dan terjangkau. Dalam keterbatasan SMP Terpadu Al Muawanah lahir dengan membawa visi, "Menjadi lembaga pendidikan pencetak muslim yang memiliki kekokohan iman, ilmu dan amal dan siap bersaing...

SMPN 3 Rajadesa Gelar Olimpiade MIPA dan Olahraga Se-Ciamis Utara

Rabu, 03 Juni 2009.Olimpiade MIPA dan Olahraga berlangsung seru, Selasa (26/5). Ajang yang digelar SMPN 3 Rajadesa itu diikuti 28 peserta di bidang Matematika dan 25 Peserta di bidang IPA dari SD se-Ciamis utara.Menurut Kepala SMPN 3 Rajadesa, Edi Rusiana, didampingi Wakil Kepala Sekolah, Jenal, kegiatan ini terlaksana berkat kerjasama dengan mahasiswa yang sedang KKN di Rajadesa.“Para peserta yang datang di antaranya dari Sukadana, Jatinagara, Rancah dan Rajadesa,” katanya seraya menambahkan ajang...

Page 1 of 3123Next